Makna, Lirik Lagu Ray Of Solar - Swedish House Mafia dan Terjemahannya

- Senin, 18 September 2023 | 19:24 WIB
Ray Of Solar - Swedish House Mafia (akun Instagram @swedishhousemafia)
Ray Of Solar - Swedish House Mafia (akun Instagram @swedishhousemafia)

URBANJABAR.COM - Swedish House Mafia mengeluarkan lagu yang berjudul "Ray Of Solar" pada tanggal 4 Agustus 2023. Lagu yang diproduseri oleh Swedish House Mafia, PARISI dan YARO (SWE) ini merupakan track nomor dua dalam album Ray of Solar (Alex Wann & Sasson Remix) - Single (2023).

Artikel ini membahas Makna lagu Ray Of Solar. Setelah penulis membahas makna lagu Ray Of Solar, penulis sajikan juga lirik lagu dan terjemahannya. Bagi yang penasaran dengan makna lagu ini, yuk simak artikel ini sampai habis!

Lagu "Ray Of Solar" milik Swedish House Mafia ini menekankan tema pelarian diri sang penyanyi. Sebuah kalimat dalam lagu ini yaitu "riding out on a ray of solar" merupakan sebuah metafora.

Kalimat tersebut mewakili keadaan sang penyanyi yang sedang memanfaatkan kekuatan dan energi matahari, yang mana itu semua melambangkan harapan, cahaya dan awal yang baru.

Baca Juga: Lirik Lagu Sia Sia Mengharap Cintamu - Andra Respati ft Gisma Wandira

Swedish House Mafia melihat lagu Ray Of Solar sebagai sebuah pandangan positif dan motivasi baru untuk melarikan diri dari situasi sulit atau situasi yang negatif.

Selain itu, lagu Ray Of Solar juga menggambarkan sebuah ledakan inspirasi atau kreativitas yang membuat seseorang bergerak maju dan meninggalkan apapun yang membebani dirinya.

Kalimat "Chariot of Notions" menggambarkan situasi saat seseorang didorong oleh gagasan, pemikiran-pemikirannya dan persepsi. Kata "Chariot" sendiri mewakili imajinasi atau kekuatan pikiran yang mampu mendorong seseorang untuk bergerak maju.

Lagu ini menggambarkan bagaimana seseorang yang memiliki tekad yang kuat mampu untuk melarikan diri dari keadaan negatifnya karena ia mau menerima gagasan-gagasan yang ada.

Baca Juga: Lirik Lagu Kebun Binatang Saat Hujan - JKT48 New Era yang Trending di YouTube

Lagu ini bisa menjadi pengingat untuk para pendengarnya supaya mereka mampu untuk memanfaatkan kekuatan harapan dan imajinasi yang mereka miliki, karena itu semua akan membebaskan mereka dari masa-masa sulit.

Berikut adalah Lirik lagu Ray Of Solar - Swedish House Mafia dan terjemahan bahasa Indonesia:

[Chorus]
I ride out on a ray of solar, I'm fleeing
I ride a chariot of notions, I'm fleeing
I ride out on a ray of solar, I'm fleeing
I ride a chariot of notions, I'm fleeing

(Aku mengendarai sinar matahari, aku melarikan diri
Aku melarikan diri dari bangsa, aku melarikan diri
Aku mengendarai sinar matahari, aku melarikan diri
Aku melarikan diri dari bangsa, aku melarikan diri)

Halaman:

Editor: Kaka Satria Pratama

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Lirik Lagu 'Cukup', Singel Terbaru Dari Ziva Magnolya

Jumat, 22 September 2023 | 10:49 WIB

Lirik Lagu Sia - 'Gimme Love'

Jumat, 22 September 2023 | 07:30 WIB

Lirik Lagu 'Kisinan' Happy Asmara

Kamis, 21 September 2023 | 18:00 WIB

Lirik Lagu 'Taman Jurug' Dike Sabrina

Kamis, 21 September 2023 | 17:00 WIB
X